Nah langsung saja ini daftar website yang terbaik peringkatnya:

Peringkat pertama di duduki oleh mesin pencari terbaik dunia yang berasal dari amerika yaitu google.com. Google didirikan oleh Larry Page dan Sergey Brin saat masih mahasiswa Ph.D. di Universitas Stanford.

Siapa yang tak kenal fb, situs jejaring sosial yang didirikan oleh Mark Zuckerberg bersama teman sekamarnya dan sesama mahasiswa Universitas Harvard. Eduardo Saverin, Andrew McCollum, Dustin Moskovitz, dan Chris Hughes mendapat peringkat kedua di dunia.

YouTube adalah sebuah situs web berbagi video yang dibuat oleh tiga mantan karyawan PayPal pada Februari 2005. Website ini menempati peringkat ketiga dunia.
4. Baidu.com
5. Yahoo.com
6. Amazon.com
7. Wikipedia.org
8. Qq.com
9. Google.co.in
10. Twitter.com
Itu merupakan website dengan peringkat terbaik dunia pada tanggal 16 januari 2016. Masih ada kemungkinan untuk berubah. Bagi blogger atau master mungkin sudah banyak yang mengetahuinya. Semoga tulisan ini dapat berguna buat orang yang masih belum tahu dan masih penasaran.